Tanya:
Bagaimana hukum orang yang lupa mandi junub dan ketika sedang sholat ashar baru ingat, apakah sholatnya harus di qadha? (081369731XXX)
Jawab:
Orang yang junub tetapi ia terlupa sehingga tidak mandi dan ia teringat ketika sedang sholat ashar, maka ia harus membatalkan sholatnya dan mengulangi sholat yang telah dikerjakannya. (Lihat Fatawa Syeikh Utsaimin 12/367)
Artikel Menarik Lainnya:
Thoharoh
- Apakah Makan Dan Minum Membatalkan Wudhu
- Orang Yang Melakukan Onani Wajib Mandi Janabat
- Masak Bagi Orang Yang Sedang Junub
- Bertayammum Ketika Sakit Dan Cuaca Dingin
- Wanita Yang Sedang Nifas Boleh Menikah
- Wanita Haid Boleh Berdoa
- Wanita Berhadats Besar Memotong Kuku dan Rambut
- Menyentuh Wanita setelah Wudhu
- Berwudhu dengan Air PAM
- Tafsir Surat Al Maidah Ayat ke 6 Tentang Mengusap Kepala
- Mandi Jum'at Bagi Wanita
- Ukuran Menyiram Dalam Mandi Wajib
- Orang Junub Memandikan Mayat
- Bermakmum Dengan Imam yang Mengusap Sebagian Kepala
- Masalah Menyapu Kepala
- Air Kencing Rasulullah Najis
- Orang Junub Tidak Dilarang Memotong Rambut dan Kuku
- Najis Kencing Bayi
Ditinggalkan solat asar ny,dsegerakan mandi junub kemudian niat sholat asar lg.
kalau kita lupa mandi junub ketika sedang berpuasa di bln ramadhan, bagaimana hukumnya ?? :D :)