Sunday, April 27, 2025

Website ini adalah pindahan dari www.dialogimani.wordpress.com (website komunitas dialog imani RRI Bandar Lampung)

Kotak Infaq Keliling Saat Khotib Baik Mimbar

Diposting oleh Irfani, S.Pd.I Rabu, 20 Agustus 2008

Tanya :
Bagaimanakah hukum mengelilingkan kotak infaq ketengah­tengah jamaah ketika khotib sedang ceramah, sahkah shalat jum'at mereka?

Jawab:
Dalam pengumpulan dana untuk masjid sebaiknya dilakukan sebelum atau sesudah shalat jum'at atau kotak infaq yang ada diletakkan ditempat yang strategis sehingga tidak perlu dikelilingkan, karena kotak infaq yang dikelilingkan ketika khatib sedang berkhutbah sedikit banyak mengganggu para jamaah dalam mendengarkan khutbah yang berakibat mengurangi kesempurnaan sholat jum'at mereka.

Artikel Menarik Lainnya:

Fiqih
sholat

1 Responses to Kotak Infaq Keliling Saat Khotib Baik Mimbar

  1. faisol Says:
  2. terima kasih sharing ilmunya...
    saya membuat tulisan tentang "Bagaimana Menjadi Khatib Efektif?"
    silakan berkunjung ke:

    http://achmadfaisol.blogspot.com/2008/08/bagaimana-menjadi-khatib-efektif-1-of-2.html

    salam,
    achmad faisol
    http://achmadfaisol.blogspot.com/

     

Posting Komentar

Daftar Isi Dialog

Pilihan Menu

Dialog Terpopuler

Jumlah Pengunjung Dialog

.